PT Kimia Farma Tbk membenarkan jika salah satu karyawannya sempat diamankan Densus 88 di Bekasi Utara, Jumat (10/9/2021) lalu, karena diduga terlibat aksi terorisme. Saat ini karyawan tersebut telah dijatuhi sanksi. Hal itu disampaikan oleh Direktur Utama PT Kimia Farma Tbk Verdi
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta, melakukan pembentangan bendera Merah Putih pada saat melepas keberangkatan kereta api (KA), pada Selasa (17/8/2021). Itu dilakukan sebagai cara PT KAI turut memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke 76. Pembentangan Bendera
Ketua Umum PB PGRI Prof Unifah Rosyidi mengatakan keamanan bagi warga pendidikan merupakan hal yang paling utama. Keamanan warga pendidikan dari penularan Covid 19, menurut Unifah, sangat penting di tengah rencana penerapan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas. "Hanya kita selalu mengatakan bahwa
Direktur Pembinaan Jaringan Kerja Antar Komisi dan Instansi (PJKAKI) KPK, Sujanarko mengisahkan proses tes wawancara Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) yang dijalaninya. Sujanarko diwawancarai oleh seorang yang usianya sudah cukup senior. Tidak ada pengenalan diri oleh sang pewawancara. “Ini salah satu keanehan. Karena
Kementerian Sosial menargetkan sebanyak 2.500 KK warga Komunitas Adat Terpencil menjadi sasaran program pemberdayaan tahun 2021. Jumlah Komunitas Adat Terpencil mencapai 156.512 KK, dalam 5 tahun terakhir telah diberdayakan sebanyak 11.039 KK. Menteri Sosial Tri Rismaharini menekankan pentingnya memenuhi hak hak dasar