Rafli Mursalim Banyak Belajar Kepada Seniornya yang Gabung di Dewa United FC
Rafli Mursalim bertekad untuk membantu Dewa United FC lolos ke Liga 1 Indonesia. Meski berstatus sebagai pemain pinjaman dari Persija Jakarta, penyerang muda ini menjelaskan dirinya menyimpan ambisi untuk memenuhi target manajemen, promosi ke Liga 1 Indonesia. Pemain kelahiran tahun 1999 juga optimis dengan kemampuan timnya, melihat timnya mempersiapkan diri dengan baik, termasuk komposisi pemain…
Read More “Rafli Mursalim Banyak Belajar Kepada Seniornya yang Gabung di Dewa United FC” »